Wajahbatam.id – BP225 | Guna meningkatkan kompetensi petugas keselamatan penerbangan (Aviation Securty/Avsec), Badan Usaha Bandar Udara (BUBU) Hang Nadim Batam, mengikutsertakan pegawainya untuk mengikuti Diklat Recurrent, yang berlangsung dari 23 Nopember – 4 Desember 2020.
Kategori diklat yang diikuti, yakni Junior Avsec Anggkatan XIX, Recurrent Senior Avsec Angkatan VIII, Recurrent Senior Avsec Angkatan IX dan Recurrent Dangerrous Goods.
Selanjutnya…
https://wajahbatam.co.id/2020/11/23/tingkatkan-kompetensi-avsec-bandara-hang-nadim-ikuti-diklat/